Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

topologi Jaringan

Gambar
PENGERTIAN BERBAGAI MACAM TOPOLOGI JARINGAN SERTA KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA TOPOLOGI RING Pengertian topologi ring adalah sebuah metode untuk menghubungkan dua atau lebih perangkat komputer dalam rangkaian node yang masing - masing node saling terhubung hingga membentuk sebuah cincin. Pada topologi jaringan komputer yang satu ini, masing - masing node berfungsi sebagai penguat sinyal sepanjang sirkulasi. Dari sini sobat komputer sudah mengetahui pengertian topologi ring, lalu apa fungsi topologi ring ? Fungsi topologi ring sendiri sama dengan fungsi topologi komputer yang lainnya yaitu menghubungkan dua atau lebih komputer agar dapat berkomunikasi dan saling bertukar data. Bentuk topologi yang seperti cincin ini dapat mengurangi terjadinya kepadatan lalu lintas data yang terjadi pada teknologi topologi bus. Lalu apa saja kelebihan dan kekurangan topologi ring. Kelebihan Topologi Ring Mudah untuk merancang, membuat dan mengimplementasikannya. Bi

jaringan komputer

Gambar
hallo, assalamualaikum,  im comeback ni.. bloq kedua saya di tugas jaringan komputer, selamat membaca!!!   Pengertian Repeater Repeater merupakan perangkat yang berfungsi untuk menerima sinyal yang berisi data dalam suatu jaringan . Dengan menggunakan repeater maka jangkauan jaringan akan lebih luas. Repeater menerima sinyal dan kemudian memancarkan kembali sinyal yang identik dengan sinyal asal, tetapi dengan cara yang berbeda. Umumnya repeater memancarkan kembali sinyal tersebut dalam frekuensi yang berbeda dari frekuensi sinyal asal. Fungsi Repeater Fungsi repeater adalah untuk memperluas jangkauan jaringan wifi. Perangkat keras pada repeater telah diprogram untuk menerima sinyal wifi dari transmitter untuk kemudian diperkuat. Setelah sinyal diperkuat, maka repeater tersebut akan menyebarkan kembali sinyal tadi. Dengan demikian jangkauan wifi akan lebih luas. Cara Kerja Repeater Repeater berfungsi untuk memperluas jangkauan jaringan wifi. Hal ini dilakukan